Danlanal Dumai Hadiri Upacara Penutupan TMMD ke-121 Tahun 2024 di Kabupaten Kampar Riau

    Danlanal Dumai Hadiri Upacara Penutupan TMMD ke-121 Tahun 2024 di Kabupaten Kampar Riau

    DUMAI - Bertempat di Stadion Gelora 45, Desa Gema, Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Boy Yopi Hamel menghadiri Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-121 Tahun 2024, Kamis (22/8/2024).

    Upacara Penutupan TMMD Ke-121 di Kabupaten Kampar dipimpin langsung oleh Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc.

    Dengan mengusung tema "Dharma Bakti TMMD mewujudkan percepatan pembangunan di wilayah", adalah program kolaboratif lintas sektor yang dipelopori oleh TNI bersama kementerian dan lembaga pemerintah yang diharapkan dapat membantu mempercepat pembangunan di daerah-daerah yang  tertinggal terpencil dan terluar.

    "Selain melaksanakan sasaran fisik, sasaran non fisik juga memiliki peran yang tak kalah penting yaitu dengan melakukan berbagai kegiatan penyuluhan maupun sosialisasi wawasan kebangsaan dan bela negara, " Pungkas Kasad mengakhiri amanatnya.

    Hadir dalam Upacara Penutupan TMMD di Kabupaten Kampar Riau, Pangdam I/BB Letjen TNI M. Hasan, PJ. Gubernur Riau Dr. Rahman Hadi, M.Si., Kapolda Riau diwakili Brigjen Pol K.Rahmadi, S.H., M.H., (Wakapolda Riau), Danrem 031/WB Brigjen TNI Dany Rakca, S.A.P., M.Han, Danlanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru diwakili Kolonel Tek Zuzan Efian, Para Pejabat Utama Korem 031/WB, serta para Dandim Jajaran Korem 031/WB.

    (Pen Lanal Dumai/Hendi)

    dumai
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Danlanal Dumai Pimpin Apel Besar Hari Pramuka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Diduga Tergiur Dengan Anggaran Syahril Abubakar Buka Suara : Tak Perlu ‘Beteking’ Sesama Kita, Dana CSR Dumai itu Besar
    Komandan Lanal Dumai Buka Kegiatan Latdaslintar Taruna/i Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai Angkatan VIII TA. 2024/2025
    KSOP Kelas 1 Dumai Bantah Tudingan Penangkapan Kapal Tugboat Dan Tongkang Pengangkut Palm Acid Oil Oleh TNI AL
    Terkena Lima Tembakan Karyawan PT Wilmar Dumai Tewas Ditempat
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Diduga Tergiur Dengan Anggaran Syahril Abubakar Buka Suara : Tak Perlu ‘Beteking’ Sesama Kita, Dana CSR Dumai itu Besar
    Komandan Lanal Dumai Buka Kegiatan Latdaslintar Taruna/i Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai Angkatan VIII TA. 2024/2025
    Tim SAR Gabungan TNI AL Berhasil Temukan Jenazah Penyelam Yang Hilang di Perairan Siak Riau
    KSOP Kelas 1 Dumai Bantah Tudingan Penangkapan Kapal Tugboat Dan Tongkang Pengangkut Palm Acid Oil Oleh TNI AL
    Terkena Lima Tembakan Karyawan PT Wilmar Dumai Tewas Ditempat
    Suriyanto, SP:  Tokoh yang Peduli dengan Permasalahan Daerah dan Masyarakat di Kota Dumai
    Lanal Dumai Kembali Dapat Penghargaan Atas Komitmennya Dalam Memberantas Peredaran Gelap Narkoba
    Kunker Ke Kabupaten Meranti, Danlanal Dumai Serahkan Ratusan Bahan Kontak Sembako Kepada Masyarakat Pesisir di Desa Insit
    Danlanal Dumai : Seluruh Prajurit Hindari Pelanggaran dan Judi Online
    Komandan Lanal Dumai Buka Kegiatan Latdaslintar Taruna/i Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai Angkatan VIII TA. 2024/2025

    Ikuti Kami